Recruitment PT Inti Persero
Recruitment PT Inti Persero adalah PT Industri telekomunikasi Indonesia (Persero) di bawah badan usaha milik negara (BUMN)
PT Inti persero bergerak di bidang telekomunikasi yang selama 3 dasawarsa berperan sebagai pemasok utama pembangunan jaringan
telepon nasional yang di selenggarakan oleh PT Telkom Indonesia Tbk dan PT Indosat.
Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru pada maret 2022 , mencari kandidat terbaik dengan persyaratan yang di butuhkan perusahaan
Berikut posisi yang sedang di buka Recruitment PT Inti Persero
1.Officer information technology ( WEB & MOBILE APPLICATION ANALYST & DESIGNER)
- Pendidikan Teknik informatika /sistem informasi
- usia maksimal 30 tahun
- memiliki pengalaman minimal 2 tahun
2..Officer information technology ( WEB & MOBILE APPLICATION PROGRAMMER)
- S1 Teknik Informatika
- usia maksimal 30 tahun
- memiliki pengalaman minimal 2 tahun
3.Officer Information Technology (SAP ABAP)
- Pendidikan S1 Teknik informatika / Sistem Informasi
- Usia maksimal 30 tahun
- memiliki pengalaman minimal 2 tahun
4.Senior Officer pengembangan Produk (Embedded)
- Pendidikan D4/S1 Teknik Elektro /Telekomunikasi/Informatika
- pengalaman minimal 3 tahun sebagai Embedded system Programmer/GUI WEB Programmer
- Maksimal usia 35 tahun
5.Officer Pengembangan produk (Mechatronics)
- Pendidikan D3/D4/S1 Teknik Informatika/Teknik Elektro
- usia maksimal 3o tahun
- memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun
6.Officer Pre-sales Engineer
- S1 Teknik Informatika/teknik komputer/teknik telekomunikasi/teknik elektro
- memiliki pengalaman sebagai pre sales Engineer minimal 1 tahun
- usia maksimal 30 tahun
7.Senior officer solution architect
- Pendidikan S1 Teknik Informatika /teknik komputer
- memiliki pengalaman sebagai solustion arcitect bidang software minimal 3 tahun
- usia maksimal 35 tahun
Persyaratan umum :
- Memenuhi usia yang di persyarat kan di setiap posisi jabatan
- memiliki pengalaman di bidang engineering sesuai dengan persyaratan jabatan
- pendidikan minimal d3/d4/s1 sesuai dengan posisi
- di nyatakan sehat dan bebas narkoba di buktikan dengan surat dari instasi pemerintah
- tidak pernah /tidak menjalani proses hukum di bukti kan dengan SKCK
- TOEFL minimal 45o di buktikan dengan sertifikat TOEFL
- menyampai kan portofolio pengalaman kerja di bidang engineering yang pernah di lakukan dalam bentuk pdf
- memiliki orientasi berprestasi yang tinggi,memiliki kemampuan menyelesaikan masalah dan memberikan solusi yang inovatif
Note :
- Tidak di pungut biaya apapun dalam proses rekrutmen
- keputusan tim rekrut pt inti (persero) tidak bisa di ganggu gugat
- biaya akomodasi dan transportasi menjadi tanggung jawab peserta
- segala korespondensi dengan pelamar hanya melalui Email resmi TIM PT Inti yaitu [email protected]
- Registrasi online di buka 01-10 maret 2022
- seluruh dokumen yang di persyarat kan di upload pada google drive pelamar
- dan google drive terkait di lampir kan pada form registrasi online
- mohon pastikan link goggle drive dapat di akses oleh tim rekrut pt inti
Jika anda tertarik dengan lowongan kerja ini dapat melakukan pendaftaran melalui link di bawah ini
LINK : KLIK DI SINI
Baca juga lowongan kerja lain nya : >>> KLIK DISINI <<<
Instagram kami : >>@lapakkerja_com<<
Satu Komentar
Asalamualaikum bapak/ibu ,saya berminat bekerja di perusahaan bapak/ibu pimpin